Posts

Showing posts from 2020

Beberapa Penyebab Pemecah Konsentrasi Belajar di Kelas

Konsentrasi sangat dibutuhkan ketika kita sedang belajar di kelas. Baik bagi guru maupun siswa konsentrasi sangat penting. Konsentrasi yang baik bisa membuat pelajaran dapat diterima oleh siswa secara maksimal. Begitu juga untuk guru, dengan konsentrasi yang baik maka pembelajaran yang disampaikan dapat terarah dengan baik.  Namun ketika konsentrassi terpecah maka kondisi belajar menjadi tidak kondusif lagi. Fokus pembelajaran menjadi kacau, berantakan yang menyebabkan ana sulit untuk menerima materi. Butuh waktu untuk fokus kembali.  Berikut ini beberapa penyebab pemecah konsentrasi yang sering terjadi ketika pemebelajaran di kelas. Ini merupakan pengalaman pribadi dari penulis, sehingga bersifat subyektif.  Siswa yang tiba-tiba ijin ke WC atau ijin masuk kelas. Kondisi ini serng sekali terjadi, ketika guru sedang menjelaskan materi tiba-tiba ada ana yang ijin untuk ke belakang atau WC. Bahkan ada siswa yang tiba-tiba ijin masuk padahal guru sedang mejelaskan materi di kelas. Kondisi

Kapan kita membutuhkan perhatian?

 Ada saatnya kita merasa lelah dengan semua masalah yang tengah kita hadapi. Bosan dengan keadaan yang tak kunjung berubah menjadi lebih baik. Seakan-akan takdir tengah menguji kita. Saat seperti itulah aku membutuhkan perhatian dan dukungan.  Permasalahannya adalah siapa yang akan memberikanmu dukungan? Siapa yang selalu ada untuk memberikan perhatian kepadamu? Siapa yang selalu ada disisimu? Jawabannya adalah zonk, tidak ada sama sekali. BagaimanarBagaimana dengan orang tua kita? Ya, orang tua selalu mendukung kita tapi saat mereka benar-benar tahu kondisi kita. Apakah kita mau selalu menceritakan keluh kesahnya pada mereka? Tidak. Orang tua juga punya waktu tertentu memberikan perhatian kepada anak-anaknya. Mungkin saat kecil kita benar-benar diperhatikan lebih oleh kedua orang tua kita. Tapi saat kita dewasa, kita sendirilah yang kadang menutup diri kita pada orang tua kita. Tidak menceritakan masalah kita, malu untuk mengeluh, dan kadang kita justru tidak ingin orang tua terlalu k

Kenapa emosi kita memuncak saat mendekati haid?

Bagi perempuan pasti tahu nih... Entah kenapa saat mendekati haid perasaan itu tidak karuan galaulah, tiba-tiba sedihlah, cepet bosen... Pokoknya tidak karuan. Curhat nih,.. 🤭 Suatu ketika saya mengirim pesan ke seseorang dengan kalimat yang panjang kali lebar. Nah ternyata pesan itu selama berjam-jam tidak dibaca, mulai nih perasaan khawatir, takut, dan lain sebagainya. Hampir tiap menit aku selalu buka pesan itu, hanya sekedar melihat sudah di baca belum, belum tutup lagi, buka lagi, tutup lagi. Setelah berjam-jam menunggu dibacalah tuh pesan,  aku tunggu balasan dari dia. Lima menit belum dibalas, 10 menit belum di balas, nyampe satu jam belum juga di balas. Tambah tidak karuan, was-was, takut, baper. Ini ada apa sebenarnya kenapa tidak membalas pesan dari aku? Apakah dia sudah tidak membutuhkanku? Apakah dia sudah tidak mencintaiku? (Ya, seseorang itu adalah tunanganku🤗) timbullah pikiran-pikiran negatif. Tidur pun tidak tenang, esok hari aku buka juga belum ada balasan. Sampai a

Keresahan hati menunggu jodoh

 Usia 28 th belum juga menikah seperti aib di kampung halamanku sendiri. Bagaimana tidak hampir disetiap sudut rumah membicarakan aku, menggunjing tentang perawan tua lah, mencari laki-laki seperti apalah, dan lain sebagainya. Aku tidak tahu ada aturan bahwa wanita harus menikah diusia muda katakanlah maksimal 25 th harus sudah menikah. Aku ingin segera menikah tapi kehendak yang di atas berbeda. Aku diusia yang tidak muda lagi harus menerima cibiran dari orang-orang di kampung karena belum juga menikah.  Adakah norma agama yang mensyaratkan wanita harus menikah diusia muda? Apa salahku? Aku tidak berzina, tapi kenapa mereka selalu mencibirku?  Aku hanya percaya pada yang maha kuasa pada ini semua adalah kehendaknya. Aku hanya berprinsip bahwa aku tidak melakukan kesalahan aku tidak menyakiti hati mereka apalagi melukai mereka. Aku tidak mencemarkan nama baik keluargaku, desaku atau negeriku. Selama aku berada dalam keadaan melakukan semua norma yang berlaku dan tidak melakukan kesalah

Belajar dari kegagalan

 Entah sudah berapa kali aku mengalami kegagalan. Rasaya sudah sangat bosan dengan kegagalan yang aku terima. Ujian, gagal, ujian, gagal, ujian, gagal, begitu seterusnya entah sampai kapan. Dari kegagalan tersebut aku mulai berfikir, apa yang sebenarnya terjadi pada diriku? Apa yang kurang dengan diriku? Kenapa aku bisa gagal? Pertanyaan seperti itu terus saja muncul dan aku berusaha mencari jawabannya. Setelah berfikir keras akhirnya kutemukan beberapa jawaban atas pertanyaan itu, setidaknya jawaban itu bisa mengobati rasa sakit akan kegagalan.  Pertama Aku percaya akan Rizki yang tidak akan pernah tertukar. Yah, karena sekeras apapun kita berusaha jika bukan Rizki kita itu bukan menjadi hak kita. Dari pengalaman saya sendiri ketika saya tidak berharap akan pekerjaan itu, tetapi atas dorongan orang terdekat saya mengajukan lamaran. Justru pekerjaan tersebutlah yang diterima, tanpa tes, dan langsung kerja. Saya melihat dari beberapa teman juga seperti itu, mereka yang hanya menunggu sa

Cara Membuat Vidio Pembelajaran dengan KiniMaster

Image

Cara Membuat Vidio Pembelajaran Menggunakan X-Recorder

Image
X-Recorder merupakan sebuah aplikasi tangkap layar yang dapat digunakan untuk merekam suara dan layar yang sedang berjalan. Aplikasi ini dipakai pada smartphone. Selain itu aplikasi ini juga cukup ringan sehingga tidak memberatkan memori internal hp kita. Sebenarnya pada smartphone terdapat aplikasi bawaan tangkap layar tapi biasanya tidak bisa merekam suara hanya layar saja. X-Recorder ini sangat cocok digunakan dalam membuat vidio pembelajaran. Langkah-langkahnya cukup sederhana, berikut ini penjelasannya. Download X-Recorder. Kita bisa mendownloadnya di playstore. Berikut ini gambar aplikasi X-Recorder. Setelah kita mendownload langkah selanjutnya adalah menyiapkan materi atau presentasi di PPt. Kita bisa membuatnya di laptop atau PC kemudian kita pindahkan di HP.  Buka X-Recorder, nanti akan mncul beberapa tombol atau fitur yang ada dipinggir layar HP. Beberapa fitur memiliki fungsi yang berbeda-beda, untuk penjelasnnya berada di akhir artikel ini.  Buka presentasi PPt ya

Kisahku

Menjadi pribadi yang pendiam jauh dari pergaulan antar lawan jenis membuatku merasa nyaman. Tapi itu dulu, ketika usiaku masih terbilang belia masih sibuk dengan tugas belajar dan mengejar prestassi agar lulus tepat waktu. Ketika diusiaku yang dulu begitu menggebu-gebu untuk tidak terlalu mengecewakan kedua orang tua. Belajar adalah nomor satu bagiku, sehari saja aku tidak belajar rasanya ada yang kurang. mendapatkan nilai jauh lebih tinggi dari rata-rata adalah target utama. Duniaku begitu dekat dengan pendidikan, berkutat dengan buku, mengejar nilai dan hasil akhir lulus tepat waktu dengan hasil yang memuaskan.  Saat yang lainnya sibuk mempercantik diri, mengenakan fashion terkini, bergaya, wisata, dan lain sebagainya aku masih sibuk belajar. aku masih saja tidak memperdulikan penampilan. agak minder so pasti, mungkin itu juga yang menyebabkan aku jauh pergaulan terutama dengan lawan jenis. aku hanya bergaul dengan orang-orang tertentu yang cenderung sama sifatnya yaitu pendiam. 

Berbagi Pengalaman Mengikuti Tes CPNS

Pengalaman kedua mengikuti tes CPNS Menjadi CPNS di Indonesia adalah hal yang paling didambakan oleh setiap orang. Ternyata perkembangan zaman tidak merubah keinginan warganya untuk beralih profesi menjadi wiraswasta, buktinya setiap ada momen pedaftaran CPNS selalu dibanjiri jutaan pelamar. Termasuk saya salah satunya yang mengidam-idamkan menjadi CPNS untuk tenanga pendidikan atau guru. Bagiku menjadi seorang CPNS adalah sebuah keharusan dari seorang guru. Menjadi CPNS seperti mendapatkan legalitas untuk mengajar dan mendidik peserta didik. Saya merasa saat ini tidak memiliki kebebasan untuk mengembangkan karirku terutama dalam dunia pendidikan. Seperti ada batas tersendiri bagi seorang guru honorer yang tidak punya kuasa penuh dalam mengajar. Saya merasa hanyalah seorang pengganti sementara, setiap ingin mencoba sesuatu hal yang baru dalam mendidik peserta didik ada rasa takut sendiri dalam diri. Apakah benar saya melakukan ini? Bagaimana kalau apa yang saya lakukan tidak berj

Super Amazing!!! - kumpulan cerita anak yang disajikan dengan fakta sains dan sunah nabi

Image
Judul Buku : Super Amazing !!! Cerita-cerita dan Fakta Sains Sunah Nabi Penulis : Wulan Mulya Pratiwi dan Dini W.Tamam Ilustrator : Novel Varius Halaman : 128 halaman Penerbit : Ziyad Books Saya tertarik dengan salah even menulis cerita anak dari Mizan . Jujur saya jarang sekali membaca buku mengenai cerita anak maklum yah karena belum berkeluarga jadi berfikir buat apa baca buku anak. Hihihi.. . Karena tertarik dengan even inilah jadilah saya berminat untuk membaca salah satu buku cerita terbitan Ziyad Books. Dari judulnya terlihat berat yah fakta sains ada dalam cerita anak? Ternyata buku ini memberikan gambaran tentang keseharian kita yang kemudian di h ubungkan dalam sains. Hal yang begitu luar biasa menurutku, ini sangat cocok untuk anak-anak terutama anak usia sekolah dasar. Pendidikan karakter sangat kental dalam buku ini yang sering kita jumpai dalam kehidupan sehari-hari. Terdapat sepuluh sub bab judul mulai dari cara menyikat gigi, merapikan kuku, mem b ua

AKU BAHAGIA: Kesabaran Menantikan Bukti Cinta

AKU BAHAGIA: Kesabaran Menantikan Bukti Cinta : Bersama dengan seseorang yg Ketikakita cintai. Menjalin hubungan untuk saling berbagi suka dan duka, untuk saling mencintai dan menyayangi. ...

AKU BAHAGIA: Cara Memanfaatkan Waktu yang Sangat Berharga

AKU BAHAGIA: Cara Memanfaatkan Waktu yang Sangat Berharga : Dalam sehari ada 24 jam, pernahkah kita mengealuasi diri kita sendiri untuk apa saja waktu yang telah kita lewati dalam sehari? Apakah lebi...

AKU BAHAGIA: Dimanakah keprofesionalitasmu?

AKU BAHAGIA: Dimanakah keprofesionalitasmu? : Bagian 1. Sejak kecil kita sudah memiliki cita-cita yang diidam-idamkan. Berharap suatu saat akan terwujud, maka betapa bahagianya aku. Ad...

Dimanakah keprofesionalitasmu?

Bagian 1. Sejak kecil kita sudah memiliki cita-cita yang diidam-idamkan. Berharap suatu saat akan terwujud, maka betapa bahagianya aku. Ada yang bercita-cita jadi seorang guru, dokter, pilot, polisi, dan lain sebagainya. Setiap cita-cita pasti akan membutuhkan perjuangan. Mimpi yang besar pasti akan membutuhkan perjuangan yang besar juga. Pernahkah kita berfikir akankah ketika sudah tercapai mimpi tersebut aku dapat bermanfaat untuk orang lain? Akankah aku menjadi pribadi yang pantas untuk menjadi teladan? Ketika kita lelah akan perjuangan yang begitu panjang selalu saja muncul pikiran-,,pikiran aneh. Ah andai saja mimpi ini suda terwujud, akan aku abdikan diriku untuk mimpiku ini. Setiap pekerjaan membutuhkan profesionalitas. Baik itu pekerjaan sebagai PNS ataupun wiraswasta, semua itu butuh profesionalitas seorang pegawai yang menjalankan. Pernahkah kamu berfikir ketika saya sudah berada di profesi yang telah diidam-idamkan sejak dahulu akan bekerja dengan penuh profesionalitas?